Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Mbah Moen Minta Dukung Jokowi

Jumat, 24 Oktober 2014 – 10:31 WIB
Mbah Moen Minta Dukung Jokowi - JPNN.COM
Wakil Ke­tua Umum PPP Emron Pangkapi. Foto: Indopos/dok.JPNN

jpnn.com - PRESIDEN Jokowi sibuk mengutak-atik calon menteri. Sedangkan di elite Partai Persatuan Pembangunan  masih memperdebatkan arahan  Ketua Majelis Syariah PPP KH Maimoen Zubair untuk mendukung pemerintah.

Ketua Umum Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Surya­dhar­ma Ali tidak percaya  Mbah Moen -panggilan akrab KH Mai­moen Zu­bair- telah meminta agar  PPP men­­dukung peme­rin­tah Jokowi-JK.

”Itu tafsir yang salah.  Se­tahu saya beliau (Mbah Moen) ti­dak se­perti itu dalam meng­ambil ke­pu­tusan. Jadi ada hal yang perlu dilu­ruskan,’’ kata Sur­yadharma Ali.

Menanggapi hal itu, Wakil Ke­tua Umum PPP Emron Pangkapi menga­ta­kan, pihaknya tidak salah me­naf­­sirkan arahan Mbah Moen.

”Salah tafsir gimana, Mbah Moen jelas-jelas minta men­du­kung pemerintahan Jokowi. Kami me­ngikuti perkataan beliau (Mbah Moen),’’ tegas Emron Pang­kapi kepada Rakyat Mer­deka (Grup JPNN), di Jakarta, Rabu (22/10).

Berikut kutipan selengkapnya:

Pihak Anda dianggap salah me­nafsirkan wejangan dari Mbah Moen, ini bagaimana?

Apanya yang salah? Dengan sangat jelas Mbah Moen me­me­rin­tahkan PPP untuk bergabung de­ngan pemerintahan. Kami ikuti perkataan beliau. Sepertinya ada pihak yang mencoba meman­faat­kan Mbah Moen.

PRESIDEN Jokowi sibuk mengutak-atik calon menteri. Sedangkan di elite Partai Persatuan Pembangunan  masih memperdebatkan arahan  Ketua

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
  • Top Story

    Reformasi PSSI Belum Selesai

    Minggu, 15 Mei 2016 – 22:09 WIB
    Reformasi PSSI Belum Selesai - JPNN.com
  • Top Story

    Solusinya, Geser Pusat Pemerintahan

    Sabtu, 14 Mei 2016 – 19:34 WIB
    Solusinya, Geser Pusat Pemerintahan - JPNN.com
  • Top Story

    Setoran Rp 1 M Tetap Lanjut

    Kamis, 05 Mei 2016 – 18:05 WIB
    Setoran Rp 1 M Tetap Lanjut - JPNN.com
  • Top Story

    Reformasi Tata Kelola Kompetisi

    Kamis, 05 Mei 2016 – 02:25 WIB
    Reformasi Tata Kelola Kompetisi - JPNN.com
X Close