3 Berita Artis Terheboh: Hafiz Indonesia Masuk Babak Akhir, Verlita Evelyn Ucap Syukur

Sabtu, 22 April 2023 – 04:09 WIB
Ajang pencarian bakat, Hafiz Indonesia 2023. Foto: Dok. RCTI

jpnn.com, JAKARTA - Ajang pencarian bakat, Hafiz Indonesia 2023 segera memasuki babak akhir. Setelah perjalanan panjang, momen wisuda akbar yang dinantikan makin dekat.

Siapa pemenang ajang Hafiz Indonesia 2023, menjadi salah satu berita artis terheboh entertainment JPNN sepanjang Jumat (21/4).

BACA JUGA: Nama Dua Hafiz Indonesia Menggema di MTQ Amerika, Membanggakan

Kemudian, adik ipar Carlo Saba, Verlita Evelyn bersyukur berkesempatan berkumpul dengan Carlo Saba, dalam tiga bulan terakhir.

Sementara itu, jenazah Carlo Saba bakal dimakamkan di TPU Tanah Kusir, Jakarta Selatan pada hari ini.

BACA JUGA: Soal Penganiayaan Justin Frederick, Verlita Evelyn: Pantaskah Diperlakukan Begitu?

Pengin tahu lebih lengkapnya? Simak rangkuman beritanya berikut ini:

1. Siapa Pemenang Hafiz Indonesia 2023?

Adapun 3 wisudawan yang berhasil lolos sampai babak akhir yakni Sulaiman (Mesir), Akil (Bengkalis), dan Kautsar (Semarang).

BACA JUGA: Hari Ini, Carlo Saba Dimakamkan di TPU Tanah Kusir

Masing-masing dari peserta Hafiz Indonesia 2023 memiliki keunggulan tersendiri.

Baca selengkapnya: Hafiz Indonesia 2023 Masuk Babak Akhir, Siapa Jadi Pemenang?

2. Verlita Evelyn Bersyukur

Selama tiga bulan terakhir, Carlo Saba menghabiskan waktu untuk pemulihan dan berkumpul bersama keluarga.

Verlita Evelyn bersyukur memiliki kenangan yang indah dengan kakak iparnya itu selama beberapa bulan terakhir.

Baca selengkapnya: Verlita Evelyn: 3 Bulan Terakhir Dipenuhi Memori Menyenangkan

3. Jenazah Carlo Saba dimakamkan

Prosesi tutup peti vokalis Kahitna itu bakal dilakukan pada Kamis (20/4) pukul 18.30 WIB.

Carlo Saba meninggal dunia pada Rabu (19/4) sekitar pukul 21.00 WIB di RS Mayapada, Lebak Bulus, Jakarta Selatan.

Baca selengkapnya: Jenazah Carlo Saba Dimakamkan Siang Ini, Berikut Lokasinya


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler