3 Berita Artis Terheboh: Musisi Senior Meninggal, Deddy Corbuzier Sindir Menkum HAM

Jumat, 24 April 2020 – 08:02 WIB
Andy Ayunir. Foto: Instagram

jpnn.com, JAKARTA - Musisi senior Andy Ayunir meninggal dunia pada Kamis (23/4), setelah berjuang melawan kanker. Kabar duka ini menjadi salah satu berita terheboh Entertainment JPNN.com sepanjang Kamis (23/4).

Kemudian, Deddy Corbuzier bilang dibanding membebaskan koruptor-koruptor yang tidak berguna, Ibu Siti Fadilah masih ada ilmunya.

BACA JUGA: Andy Ayunir Meninggal, Armand Maulana: Ampuni Dosa-dosanya Ya Rabb

Selain itu, ada Iwan Fals heran mengapa topik mudik dan pulang kampung ramai diperbincangkan di media sosial.

Pengin tahu lebih lengkapnya? Simak rangkumannya berikut itu.

BACA JUGA: Deddy Corbuzier Beberkan Kejadian yang Sebenarnya Saat Dilabrak Lucinta Luna

1. Andy Ayunir Meninggal Dunia

Andy Ayunir meninggal dunia saat jalani perawatan di rumah sakit akibat penyakit kanker yang diidapnya.

BACA JUGA: Polisi Tangkap Iwan Fals di Jember, Iwan Fals: Buset

Pemilik nama lengkap Rakhmatullah Yusri Ichwandi mengembuskan napas terakhirnya pada Kamis (23/4) pukul 14.15 WIB

Baca selengkapnya: Kabar Duka, Musisi Senior Indonesia Meninggal Dunia Usai Melawan Kanker

2. Deddy Corbuzier Sindir Menkum HAM

Bagi Deddy Corbuzier, membebaskan Siti Fadilah akan jauh bermanfaat dibanding program asimilasi yang dibuat Menkum HAM Yasonna Laoly.

Baca selengkapnya: Bagi Deddy Corbuzier, Membebaskan Siti Fadilah Lebih Bermanfaat Dibanding Program Asimilasi Menteri Yasonna

3. Iwan Fals Bicara Soal Mudik

Musikus legendaris Iwan Fals turut berkomentar perihal ramai perbincangan mudik dan pulang kampung di media sosial.

Pelantun Bento itu heran mengapa topik tersebut jadi perbincangan, padahal maksudnya sama.

Baca selengkapnya: Mudik dan Pulang Kampung Didebat, Iwan Fals: Kan Sama Maksudnya


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler