BACA JUGA: Tyas Sibuk Cari Ponsel Baru
Di bawah bimbingan seorang personal trainer, pemilik olah vokal khas tersebut rutin fitness dan mengontrol asupan gizi lewat makanan.”Awalnya sih karena kurang olahraga
BACA JUGA: Ingin Anak Kembar
Tapi, belum cukup,” ujarnya saat diwawancarai sebuah radio belum lama iniBACA JUGA: Mulai Tancap Gas Nyanyi Solo
Untuk itu, porsi makan diperbanyakSetiap hari Armand makan sampai enam kali”Yang dimakan harus beras merah karena kalau nasi putih bikin gemukTidak boleh makan makanan yang digoreng atau mengandung minyakSebaiknya dibakar atau di-steam,” terang Dewi Gita, istri Armand.
Program yang berjalan tiga bulan belakangan itu mulai menampakkan hasilBerat Armand sudah bertambah sampai 3 kilogram”Bersyukur banget, belum sampai setengah tahun sudah bisa tambah 6 kilogram,” ucap Dewi
Menurut Dewi, kesuksesan program sang suami tak lepas dari disiplin yang diterapkanMisalnya, meski harus tur ke luar kota, Armand tidak pernah lepas kontrol.
Seperti saat ini, bersama Gigi, Armand sedang sibuk-sibuknya tur ke berbagai daerah di IndonesiaUntuk menghindari menu yang tidak sesuai dengan program, pria kelahiran Bandung, 4 April 1971 itu membawa perlengkapan memasak dan bekal sendiriSalah satunya, rice cooker dan beberapa liter beras merahPasalnya, kata Armand, tidak semua daerah memiliki beras merah
”Awalnya, Thomas (basis Gigi, Red) sama Hendy (drum) ngeledekinTapi, ujung-ujungnya mereka sering minta (nasi beras merah, Red) juga,” ujar Armand lantas tertawa
Selain itu, untuk menunjang pembentukan dan menambah kekuatan tubuh, Armand rajin sit up dan push upSekali sit up, kata Armand, bisa sampai 300 kaliDan, sehari bisa sit up sampai tiga atau empat ronde”Lumayan, sekarang baru three pack, belum six pack,” canda bapak satu anak itu.
Dewi menambahkan, jumlah sit up yang dilakukan suaminya tersebut kadang jauh lebih banyakJika sedang tidak ada pekerjaan, daripada bengong, Armand memilih sit up”Menurutku sih baru two pack,” terusnya.
Armand tidak menganggap pola hidup sehat itu sebagai penderitaanDia merasa menerima dampak positif yang luar biasa bagi tubuhnya”Rencananya, mau seterusnya saya seperti ini,” tekadnya(gen/tia)
BACA ARTIKEL LAINNYA... Bangga Menjalani Momen Langka
Redaktur : Tim Redaksi