Direktur Eksekutif Yayasan Mitra Peduli Indonesia, sebuah lembaga swadaya masyarakat yang berkonsentrasi terhadap sosial dan penanggulangan bencana, kepada JPNN memperkirakan akan banyak korban.
"Saya mendapat laporan dari mitra jejaring kami Yayasan Kabisat Indonesia, diperkirakan akan banyak korban," kata Efri S Bahri.
Ditegaskan, sebagai lembaga sosial Yayasan Mitra Peduli Indonesia dan Kabisat Indonesia akan menurunkan para relawan ke lokasi bencana untuk melakukan asesstment dan pertolongan sementara.
"Kami akan bersama mitra jejaring dri Kabisat Indonesia akan langsung ke lapanganSaat ini para relawan sudah mencari data
BACA JUGA: Mama Laurent Sudah Terawang 2 Bulan Lalu
Namun, jika dilihat dari kekuatan gempa yang merusakkan beberapa bangunan dan jalan, kami menduga jumlah korban akan cukup banyak," ujar Efri yang sudah menjadi relawan di beberapa lokasi bencana seperti tsunami Aceh, banjir bandang di Jember, gempa di Tasikmalaya serta beberapa lokasi gempa lainnya.(fuz/JPNN)BACA ARTIKEL LAINNYA... Ribuan Kali Gempa, Relawan Diminta Bersiap
Redaktur : Tim Redaksi