BMKG Beri Peringatan Dini Cuaca Malam Ini, Warga Jabodetabek Diimbau Tetap Waspada

Kamis, 17 Maret 2022 – 19:15 WIB
Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisikan (BMKG) mengeluarkan peringatan dini cuaca malam ini bagi wilayah Jabodetabek. Ilustrasi Foto: Ricardo/JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisikan (BMKG) mengeluarkan peringatan dini cuaca malam ini bagi wilayah Jabodetabek.

Berdasarkan informasi resmi dari laman BMKG.go.id, Kamis (17/3), mereka memprediksi wilayah Jabodetabek berpotensi mengalami hujan sedang hingga lebat juga disertai kilat dan angin kencang

BACA JUGA: Simak Prakiraan Cuaca Hari Ini, Warga di Jabodetabek Wajib Baca

Kondisi tersebut diperkirakan akan berlangsung mulai dari 16:00 WIB hingga pukul 20:40 WIB. 

Berikut wilayah yang berpotensi mengalami cuaca tersebut:

BACA JUGA: Ramalan Cuaca Hari Ini, BMKG Bagikan Daftar Wilayah yang Wajib Waspada

Jakarta Selatan: Pasar Minggu, Cilandak, Jagakarsa, 

Kota Jakarta Timur: Kramatjati, Pasar Rebo, Ciracas, 

BACA JUGA: Prakiraan Cuaca Besok Kamis, Warga di Jawa, Sumatra, dan Kalimantan Waspada

Kota Depok: Pancoran Mas, Cimanggis, Limo, Sukmajaya, Beji, Cinere, Tapos, 

Kota Tangerang Selatan: Ciputat, Ciputat Timur, Pamulang,  dan sekitarnya.

Kota Jakarta Pusat: Gambir, Sawah Besar, Kemayoran, Senen, Cempaka Putih, Menteng, Tanah Abang, Johar Baru, 

Kota Jakarta Utara: Penjaringan, Tanjung Priok, Koja, Cilincing, Pademangan, Kelapa Gading, 

Kota Jakarta Barat: Cengkareng, Grogol Petamburan, Taman Sari, Tambora, Kebon Jeruk, Kalideres, Pal Merah, Kembangan, 

Kota Jakarta Selatan: Tebet, Setiabudi, Mampang Prapatan, Kebayoran Lama, Kebayoran Baru, Pancoran, Pesanggrahan, 

Kota Jakarta Timur: Matraman, Pulogadung, Jatinegara, Cakung, Duren Sawit, Makasar, Cipayung, 

Kabupaten Bogor: Cibinong, Gunung Putri, Gunung Sindur, Bojong Gede, 

Kabupaten Bekasi: Tarumajaya, 

Kota Bekasi: Bekasi Barat, Bekasi Selatan, Medan Satria, Pondok Gede, Jatiasih, Jati Sempurna, Pondok Melati, 

Kota Depok: Sawangan, Cipayung, Cilodong, Bojongsari, 

Kabupaten Tangerang: Pasar Kemis, Teluknaga, Kosambi, Pakuhaji, Sepatan, Curug, Legok, Pagedangan, Cisauk, Kelapa Dua, Sepatan Timur, 

Kota Tangerang: Tangerang, Jatiuwung, Batuceper, Benda, Cipondoh, Ciledug, Karawaci, Periuk, Cibodas, Neglasari, Pinang, Karang Tengah, Larangan, 

Kota Tangerang Selatan: Serpong, Serpong Utara, Pondok Aren, Setu,  dan sekitarnya. (mcr4/jpnn)

BACA ARTIKEL LAINNYA... Cuaca Jakarta Hari Ini, Hujan Disertai Angin Kencang, Warga Diminta Waspada


Redaktur : Dedi Sofian
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler