Daftar Skuad 12 Negara Kontestan Copa America 2019

Jumat, 14 Juni 2019 – 18:39 WIB
Skuad Brasil melakoni latihan di Sao Paulo jelang laga pembuka Copa America 2019, Sabtu (15/6) pagi WIB.

jpnn.com, SAO PAULO - Copa America 2019 bakal bergulir mulai Sabtu (15/6) mulai pukul 07.30 WIB. Laga pembuka menghadirkan duel tuan rumah Brasil versus Bolivia di Estadio do Morumbi, Sao Paulo.

Brasil dan Bolivia menghuni Grup A yang juga diisi Venezuela dan Peru.

BACA JUGA: Piala Dunia Wanita 2019: Sempat Tertinggal 0-2, Australia Menang 3-2 dari Brasil, Lihat Golnya

BACA JUGA: Jadwal Penyisihan Grup Copa America 2019, Jangan Lupa, Mulai Sabtu Pagi ya

BACA JUGA: Jadwal Penyisihan Grup Copa America 2019, Jangan Lupa, Mulai Sabtu Pagi ya

Sementara di Grup B diisi Argentina, Kolombia, Paraguay dan Qatar (tim undangan, juara Piala Asia 2019).

BACA JUGA: Mantan Aktor Dapat Kepercayaan Pimpin Laga Pembuka Copa America 2019 Brasil Vs Bolivia

Di Grup C, ada Uruguay, Ekuador, Jepang (tim undangan, finalis Piala Asia 2019) dan si juara bertahan Chile.

Juara dan runner-up grup, ditambah dua peringkat ketiga terbaik berhak lolol ke perempat final. (adk/jpnn)

BACA ARTIKEL LAINNYA... Brasil Hantam Honduras 7-0 di Laga Uji Coba Terakhir Jelang Copa America 2019, Lihat Golnya


Redaktur & Reporter : Adek

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler