Hasil Pertandingan dan Klasemen La Liga

Minggu, 25 November 2018 – 15:27 WIB
Ekspresi para pemain Real Madrid dalam laga melawan Eibar. Foto: Marca

jpnn.com, EIBAR - Real Madrid gagal mendekat ke papan atas klasemen La Liga usai menderita kekalahan 0-3 dari Eibar, Sabtu (24/11) malam.

Kekalahan kelima musim ini (di liga) tersebut membuat Madrid baru mendulang 20 poin hingga pekan ke-13 da berada di tangga keenam klasemen.

BACA JUGA: Manchester City Pesta Gol, Pep Guardiola Sindir Real Madrid

Sergio Ramos cs berjarak lima poin dari Barcelona yang masih kukuh di puncak, usai bermain imbang 1-1 dengan Atletico Madrid. (adk/jpnn)

Hasil dan jadwal laga pekan ke-13 La Liga:
Leganes 1 - 0 Deportivo Alaves
Eibar 3 - 0 Real Madrid
Valencia 3 - 0 Rayo Vallecano
Huesca 2 - 2 UD Levante
Atletico Madrid 1 - 1 Barcelona
25/11
Athletic Bilbao vs Getafe
Sevilla vs Real Valladolid
26/11
RCD Espanyol vs Girona
Villarreal vs Real Betis
27/11
Real Sociedad vs Celta Vigo

BACA JUGA: 20 Pemain Real Madrid Untuk Laga Versus Eibar

Klasemen sementara:

livescore

BACA JUGA: Barcelona Dilarang Beli Pemain Liverpool Hingga 2021

BACA ARTIKEL LAINNYA... Real Madrid Ikat Santiago Solari Hingga 2021


Redaktur & Reporter : Adek

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Tag

Terpopuler