jpnn.com, JAKARTA - Timnas U-16 Indonesia akan memulai perjuangan di Piala AFF U-15 2017, Minggu (9/7) nanti. Di ajang ini, skuat muda Merah Putih tergabung dalam grup yang berat. Mereka akan bersua Australia, Thailand Laos, Myanmar, dan Singapura.
Rencananya, aksi pasukan Fakhri Husaini tersebut bakal disiarkan Global TV. Timnas dijadwalkan akan berangkat tanggal 7 Juli. Mereka punya waktu dua hari untuk siapkan laga perdana melawan Myamnar. (ies/jpg)
BACA JUGA: Rhenald Kasali di Hadapan Skuat Timnas U-16: Ini Pak Masril Koto
Jadwal timnas U-16 di Piala AFF:
Minggu 9 Juli 2017
BACA JUGA: Timnas U-16 Rencanakan Dua Uji Coba Sebelum ke Thailand
19.30 WIB: Myanmar vs Indonesia, Princess Sirindhorn Stadium
Selasa 11 Juli 2017
BACA JUGA: Juara di Vietnam, Pelatih Timnas U-15 Merendah dan Bilang Begini
19.30 WIB: Indonesia vs Thailand, IPE Campus Stadium
Kamis 13 Juli 2017
19.30 WIB: Australia vs Indonesia, IPE Campus Stadium
Sabtu 15 Juli 2017
17.00 WIB: Indonesia vs Laos, IPE Campus Stadium
Senin 17 Juli 2017
19.30 WIB: Singapura vs Indonesia, Princess Sirindhorn Stadium
Kamis 20 Juli 2017
Semifinal
Sabtu 22 Juli 2017
Final
BACA ARTIKEL LAINNYA... Tiba di Soetta, Timnas U-16 Dijemput Pejabat Kemenpora
Redaktur & Reporter : Adek