Ini Susunan Pemain FC Barcelona vs Valencia

Sabtu, 01 Februari 2014 – 21:31 WIB

jpnn.com - BARCELONA -- FC Barcelona  punya peluang emas untuk unggul tiga poin atas Atletico Madrid dan 4 poin atas Real Madrid. Syaratnya, Barcelona harus menang lawan Valencia di Camp Nou, Sabtu (1/2) malam WIB.

Untuk mewujudkan ambisi itu, pelatih FC Barcelona Gerardo Tata Martino menurunkan skuat terbaiknya. Kiper Victor Valdes kembali menjadi pilihan utama. Valdes akan ditemani empat pemain belakang, Alves, Gerard Pique, Mascherano, Jordi Alba.

BACA JUGA: Ini Susunan Pemain Stoke City vs Manchester United

Di lini tengah, Tata menurunkan Sergio, Xavi Hernandez, Cesc Fabregas. Sementara tridente, Lionel Messi, Pedro Rodriguez dan Alexis Sanches masih menjadi pilihan utama di lini depan. (abu/jpnn)

FC Barcelona (4-3-3)
Starting XI:
Victor Valdes, Alves, Gerard Pique, Mascherano, Jordi Alba, Sergio, Xavi Hernandez, Cesc Fabregas, Pedro Rodriguez, Alexis Sanches Lionel Messi

BACA JUGA: Rookie Gresini, Redding Dibebani Target Tinggi

Valencia (4-5-1)
Starting XI: Alves, Barragan, R. Costa, Mathieu, Bernat, Oriol, Javi Fuego, Feghouli, Parejo, Piatti, Alcacer

BACA JUGA: Pakai Motor Honda, Hayden Diyakini Berjaya

BACA ARTIKEL LAINNYA... Luis Aragones Meninggal Dunia


Redaktur : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler