Inilah Klasemen Sementara MotoGP, Rossi Makin Perkasa

Senin, 20 April 2015 – 17:22 WIB

jpnn.com - LONDON- Persaingan merebut gelar juara balapan MotoGP musim ini mengalami pergeseran. Musim lalu, balapan seolah menjadi ajang bagi jagoan Repsol Honda, Marc Marquez untuk one man show.

Tapi, kali ini situasinya berbeda. Valentino Rossi justru berada di puncak klasemen setelah mampu memetik dua kemenangan. Usai menang di Qatar, pembalap Movistar Yamaha itu mengulanginya di Argentina.

BACA JUGA: Duduki Runner Up di Bahrain, Kimi Pecahkan Kutukan 2 Tahun

Posisi tiga besar juga mengalami perubahan. Duo Ducati, Andrea Dovizioso dan Andrea Iannone berada di posisi kedua dan ketiga. Sementara, Marquez masih terpaku di posisi kelima dengan torehan 36 angka. (jos/jpnn)

Klasemen sementara MotoGP:

BACA JUGA: Menang di Argentina, Rossi Berubah Jadi Maradona

1. Valentino Rossi (Yamaha) 66 poin

2. Andrea Dovizioso (Ducati) 60

BACA JUGA: Konglomerat Thailand Beli 65 Persen Saham Milan

3. Andrea Iannone (Ducati) 40

4. Jorge Lorenzo (Yamaha) 37

5. Marc Marquez (Honda) 36

6. Cal Crutchlow (Honda) 34

7. Bradley Smith (Yamaha) 28

8. Aleix Espargaro (Suzuki) 22

9. Pol Espargaro (Yamaha) 15

10. Maverick Vinales (Suzuki) 15

BACA ARTIKEL LAINNYA... Setelah Permalukan MU, Hazard Target Jungkalkan Arsenal


Redaktur : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler