jpnn.com - HANOI - Indonesia memang masuk dalam grup yang terbilang lebih ringan di AFF Cup 2014. Tergabung di Grup B, Indonesia akan bersua tuan rumah Vietnam, Filipina dan runner up kualifikasi.
Namun Indonesia harus langsung menemui jalan terjal di laga perdana yang berlangsung di My Dinh National Stadium, Hanoi, 22 November 2014. Seperti dilansir GOAL, anak asuhan Alfred Riedl akan langsung berhadapan dengan tuan rumah Vietnam.
BACA JUGA: Kondisi Lutut Vidal buat MU Ragu Ajukan Tawaran Resmi
Selanjutnya, Indonesia akan menghadapi Filipina di laga kedua pada 25 November. Laga terakhir Indonesia di penyisihan grup adalah menghadapi runner up kualifikasi pada 28 November. (abu/jpnn)
Jadwal AFF Cup 2014
Grup A
Vietnam (host)
Filipina
Indonesia
Runner-up Kualifikasi
BACA JUGA: Pensiun Dari Timnas, Xavi Bertahan di Barca
22 November
Filipina vs Runner-up Kualifikasi My Dinh National Stadium, Hanoi
Vietnam vs Indonesia My Dinh National Stadium, Hanoi
25 November
Filipina vs Indonesia My Dinh National Stadium, Hanoi
Vietnam vs Runner-up Kualifikasi My Dinh National Stadium, Hanoi
BACA JUGA: Bayern Muenchen Datangkan Pepe Reina
28 November
Indonesia vs Runner-up Kualifikasi
Vietnam vs Filipina My Dinh National Stadium, Hanoi
Grup B
Singapura (host)
Malaysia
Thailand
Juara Kualifikasi
23 November
Malaysia vs Juara Kualifikasi Singapore Sports Hub, Kallang
Singapura vs Thailand Singapore Sports Hub, Kallang
26 November
Malaysia vs Thailand Singapore Sports Hub, Kallang
Juara Kualifikasi vs Singapura Singapore Sports Hub, Kallang
29 November
Thailand vs Juara Kualifikasi Jalan Besar Stadium, Singapura
Singapura vs Malaysia Singapore Sports Hub, Kallang
Semifinal
Leg Pertama
6 Desember Runner-up Grup A vs Juara Grup B (SF 1)
7 Desember Runner -up Grup B vs Juara Grup A (SF 2)
Leg Kedua
10 Desember Juara Grup B vs Runner-up Grup A (SF 1)
11 Desember Juara Grup A vs Runner-up Grup B (SF 2)
Final
Leg Pertama
17 Desember Menang SF 1 vs Menang SF 2
Leg Kedua
20 Desember Menang SF 2 vs Menang SF 1
BACA ARTIKEL LAINNYA... West Brom Resmi Gaet Bek Timnas Kosta Rika
Redaktur : Tim Redaksi