Jadwal MotoGP Amerika 2018, Jangan Ketinggalan!

Kamis, 19 April 2018 – 09:51 WIB
Usai balapan penuh drama di Argentina, para rider akan bersaing di MotoGP Amerika 2018 akhir pekan ini. Foto: crash

jpnn.com, AUSTIN - Nama resminya Red Bull Grand Prix of The Americas, boleh juga disebut MotoGP Amerika atau bahkan MotoGP Austin merujuk lokasi sirkuit.

Usai balapan penuh drama di seri kedua MotoGP 2018 di Argentina, kini giliran Circuit Of The Americas (COTA) yang menjadi panggung para pembalap berebut menjadi yang paling kencang.

BACA JUGA: MotoGP Amerika akan jadi Balapan Penting Buat Suzuki

Rangkaian MotoGP Amerika akan dimulai Jumat (20/4) malam WIB, dengan latihan bebas (free practice) pertama. Balapannya sendiri akan digelar Senin (23/4) pukul 02.00 WIB. Berikut jadwal lengkap MotoGP Amerika 2018. (adk/jpnn)

Jadwal MotoGP Amerika 2018

BACA JUGA: MotoGP 2018: Rossi Simpan Foto Senggolan dengan Marc Marquez

Jumat (20/4)
21.55-22.40 WIB FP1
Sabtu (21/4)
02.05-02.50 WIB FP2
21.55-22.40 WIB FP3
Minggu (22/4)
01.30-02.00 WIB FP4
02.10-02.25 WIB Q1
02.35-02.50 WIB Q2
Senin (23/4)
02.00 WIB Race

BACA JUGA: Pascaoperasi, Honda Yakin Pedrosa Siap Libas MotoGP Amerika

BACA ARTIKEL LAINNYA... Jelang MotoGP Amerika, Hafizh Latihan Fisik Lebih Intens


Redaktur & Reporter : Adek

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler