Jenderal Gatot Berbagi Rahasia Jitu Mencapai Sukses

Selasa, 02 Agustus 2016 – 02:55 WIB
Panglima TNI Jenderal TNI Gatot Nurmantyo menerima cinderamata usai memberikan kuliah umum di hadapan 7.309 Mahasiswa Baru (Maba) Universitas Indonesia (UI) di Aula Baliurang, Kampus Universitas Indonesia, Depok, Jawa Barat, Senin (1/8/2016). FOTO: Puspen TNI

jpnn.com - DEPOK - Panglima TNI Jenderal TNI Gatot Nurmantyo membagikan tips atau cara jitu untuk menjadi orang sukses.

Hal tersebut disampaikan Panglima TNI saat memberikan kuliah umum di hadapan 7.309 Mahasiswa Baru (Maba) Universitas Indonesia (UI) di Aula Baliurang, Kampus Universitas Indonesia, Depok, Jawa Barat, Senin (1/8/2016).

BACA JUGA: Ketahui 5 Manfaat Tidur Siang Bagi Kesehatan

“Menjadi orang sukses ada kiatnya dan setiap orang bisa melakukannya,” kata Panglima TNI.

Pada kesempatan itu, Jenderal Gatot menyebutkan dan menguraikan sepuluh rahasia untuk mencapai sukses. Di antaranya great prayer, great dreamer, target focus, optimis, keep learning, great networking, fleksible, action dan do by heart.

BACA JUGA: Waspadai Gangguan Irama Jantung Anda

“Untuk menjadi orang sukses bisa dilakukan dengan menjalani sepuluh rahasia mencapai sukses,” kata Gatot.(fri/jpnn)

BACA JUGA: Mike Mohede Meninggal Dunia, Pelajaran tentang Pentingnya Check Up Rutin

BACA ARTIKEL LAINNYA... Waspada, Ini Ciri-Ciri Pria yang Ketagihan Film Biru


Redaktur : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler