jpnn.com - BUDAPEST – Lewis Hamilton tak terbendung pada sesi latihan bebas balapan Formula 1 seri Hongaria. Tiga kali latihan bebas, tiga kali pula jagoan Mercedes itu selalu menjadi pembalap tercepat.
Terbaru, Hamilton menjadi pembalap tercepat pada sesi latihan bebas ketiga setelah membukukan waktu satu menit 22,997 detik di Sirkuit Hungaroring, Sabtu (25/7) sore WIB.
BACA JUGA: Rodgers Pamerkan Ketajaman Bomber Anyar Liverpool
Latihan bebas ketiga juga menjadi ajang comeback sang rekan setim Nico Rosberg. Dia berada di posisi kedua dengan waktu satu menit 23095 detik. Sebelumnya, Rosberg terlempar ke posisi keempat pada latihan bebas kedua. (jos/jpnn)
Hasil latihan bebas ketiga F1 Hongaria:
BACA JUGA: Tak Butuh De Gea, Benitez Jadikan Navas Kiper Utama
1. Lewis Hamilton (Mercedes) 1m 22.997s
2. Nico Rosberg (Mercedes) 1m 23.095s
BACA JUGA: Asisten Mancini jadi Penerjemah Martin Montoya
3. Sebastian Vettel (Ferrari) 1m 23.886s
4. Daniil Kvyat (Red Bull) 1m 24.215s
5. Carlos Sainz Jr (Toro Rosso) 1m 24.326s
6. Nico Hulkenberg (Force India) 1m 24.483s
7. Max Verstappen (Toro Rosso) 1m 24.678s
8. Fernando Alonso (McLaren) 1m 24.846s
9. Daniel Ricciardo (Red Bull) 1m 24.929s
10. Romain Grosjean (Lotus) 1m 24.941s
BACA ARTIKEL LAINNYA... Diego Costa Malah Bahagia Falcao Jeblok di MU
Redaktur : Tim Redaksi