Penderita Wasir Kini Bisa Pakai Minyak Oles dari Ekstrak Witch Hazle

Kamis, 30 Juli 2020 – 12:17 WIB
Ilustrasi wanita. Foto : Ricardo/JPNN.com

jpnn.com - Jenis-jenis penyakit wasir atau ambeien ada beragam. Di antaranya wasir dalam (internal) dan wasir eksternal.

Wasir eksternal yang letaknya berada di luar anus akan terasa lebih sakit karena benjolan bisa membengkak hingga mengalami pendarahan.

BACA JUGA: 5 Kiat Mengobati Ambeien

Kini, anda bisa mengobati ambeien luar dengan Ambedex. Ini adalah jenis obat herbal atau minyak oles untuk ambeien luar yang terbuat dari ekstrak tanaman Witch Hazle & Aloe Vera kualitas premium.

Witch Hazle & Aloe Vera memiliki khasiat yang ampuh dalam meredakan penyakit ambeien luar.

BACA JUGA: Bisakah Wanita dengan Ambeien Melahirkan Secara Normal?

Hasil tinjauan dr. Anandika Pawitri, Alumnus Universitas Indonesia tahun 2010, bahwa Tanaman Witch Hazle mengandung zat antioksidan dan antiradang.

Zat ini berfungsi mengobati benjolan wasir yang bengkak atau luka dan dapat menyempitkan pembuluh darah.

BACA JUGA: Cara Mengatasi Ambeien Saat Hamil

Sedangkan Aloe Vera atau yang biasa dikenal dengan sebutan Lidah Buaya mengandung bradykinase, yakni enzim yang bisa meredakan peradangan parah dan rasa gatal ketika dioleskan pada kulit.

Pembengkakan dan benjolan pada anus akibat ambeien bisa diatasi dengan mengoleskan Ambedex pada area yang bengkak dan gatal secara rutin, maka rasa gatal akan segera hilang dan pembengkakan secara perlahan akan kempes.

Kini Ambedex memudahkan bagi penderita wasir luar untuk tidak perlu repot mencari benih, menanam dan mengolah tanaman tersebut menjadi minyak ataupun serbuk.

Karena Witch Hazle sendiri tidak bisa tumbuh di Indonesia. Ambedex hadir dalam bentuk minyak oles ekstrak Witch Hazle dan Aloe Vera.

Ambedex telah terbukti dan terdaftar oleh Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) dengan nomor TR. 203640951, aman dan halal digunakan untuk obat ambeien luar serta tanpa efek samping.

Dengan kandungan 100 persen ekstrak Witch Hazle dan Aloe Vera dan dikemas secara eksklusif, menjadikan Ambedex menjadi minyak oles ambeien luar yang lebih premium dibandingkan produk serupa di pasaran.

"Kami berharap para penderita wasir atau ambeien luar yang menggunakan Ambedex, semoga segera sembuh dan bisa beraktivitas kembali dengan nyaman tanpa rasa khawatir akan gangguan sakit ambeien." Agung Faizal, Manajer Distribusi Ambedex.

Agar tidak bertambah parah saat menderita wasir atau ambeien luar, terapkan beberapa langkah perawatan di rumah.

Yaitu dengan konsumsi cairan dan makanan berserat, duduk di bantal atau permukaan yang empuk, gunakan air hangat untuk berendam dan hentikan kebiasaan mengejan saat BAB.

"Ambedex, minyak oles herbal yang halal ini telah terdaftar BPOM. Semoga bermanfaat," pungkas Agung. (flo/jpnn)


Redaktur & Reporter : Natalia

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler