TONDANO - Warga di Kota Tondano resah karena wabah ChikungunyaSerangan serupa terjadi pada warga di Kecamatan Kombi, Tondano, Sulut
BACA JUGA: Dihantam Badai, 65 Rumah Ambruk
Serangan Chikungunya sudah terjadi beberapa hari terakhir di Sulut"Seminggu ini, tulang saya terasa nyeri dan sulit digerakkan
BACA JUGA: Terumbu Karang Jadi Aset Wisata Baru
Sulit bangun, berjalan, semuanya terasa nyeriBACA JUGA: Warga Diminta tak Terprovokasi SMS Palsu
Hal senada diungkapkan Yessi Sumampouw, menurutnya, penyakit Chikungunya perlu diwaspadai“Dua pekan lalu saya juga pernah merasakan penyakit ini dan sangat menyiksa diriGejala penyakit dimulai dengan demam tinggi, badan terasa lemas, beberapa bagian tubuh terasa kaku lebih khusus di daerah persendian seperti tangan dan kaki,”ujarnya.
Sumampouw berharap Pemerintah Kabupaten Minahasa dalam hal ini Dinas Kesehatan dapat melakukan penyemprotan di Kelurahan Wewelen dan sekitarnya guna mencegah penyebaran penyakit Chikungunya.(ylo/gus/jpnn)
BACA ARTIKEL LAINNYA... Belasan Rumah Dihajar Puting Beliung
Redaktur : Tim Redaksi