RW Zona Rawan Covid-19 di DKI Jakarta Turun Drastis, Berikut Daftarnya

Jumat, 25 Desember 2020 – 18:36 WIB
Warga DKI Jakarta yang mewaspadai virus corona menggunakan masker wajah. Foto : Ricardo/JPNN.com

jpnn.com, JAKARTA - Sebanyak 31 Rukun Warga (RW) di DKI Jakarta berstatus zona rawan Covid-19.

Hal itu berdasarkan data dari laman corona.jakarta.go.id yang dipantau pada Jumat (25/12). 

BACA JUGA: Jumlah RW Zona Rawan Covid-19 di DKI Meningkat Drastis, Ini Daftarnya

Jumlah tersebut menurun cukup drastis jika dibandingkan dua minggu sebelumnya, yakni 46 kasus.

Berstatus zona rawan, artinya seluruh RW tersebut memiliki tingkat risiko tinggi penularan Covid-19.

BACA JUGA: Layangkan Senjata Tajam kepada Polisi, Agus Langsung Dikirim ke Akhirat

Sementara itu hingga Jumat (25/12), jumlah total kasus positif Covid-19 di DKI Jakarta mencapai 171.871 atau meningkat 2.096 kasus dalam satu hari.

Berikut daftar 31 RW di DKI Jakarta yang berstatus zona rawan:

BACA JUGA: Imron Gondrong, Pria Mirip Jokowi yang Bikin Heboh Jagat Maya

Jakarta Timur

1. RW 004, Kelurahan Cawang

2. RW 001, Kelurahan Cipinang

3. RW 001, Kelurahan Cipinang Muara

4. RW 004, Kelurahan Ciracas

5. RW 005, Kelurahan Halim Perdana Kusumah

6. RW 003, Kelurahan Kalisari

7. RW 007, Kelurahan Malaka Jaya

8. RW 005, Kelurahan Utan Kayu Selatan

Jakarta Barat

1. RW 004, Kelurahan Mangga Besar

Jakarta Selatan

1. RW 005, Kelurahan Bintaro

2. RW 014, Kelurahan Bintaro

3. RW 006, Kelurahan Cilandak Barat

4. RW 004, Kelurahan Mampang Prapatan

5. RW 005, Kelurahan Mampang Prapatan

6. RW 006, Kelurahan Mampang Prapatan

7. RW 001, Kelurahan Pancoran

8. RW 008, Kelurahan Pasar Minggu

9. RW 003, Kelurahan Rawa Jati

10. RW 006, Kelurahan Rawa Jati

11. RW 008, Kelurahan Rawa Jati

12. RW 009, Kelurahan Rawa Jati

13. RW 010, Kelurahan Rawa Jati

14. RW 011, Kelurahan Rawa Jati

Jakarta Pusat

1. RW 001, Kelurahan Bungur

2. RW 002, Kelurahan Kebon Kelapa

3. RW 007, Kelurahang Mangga Dua Selatan

4. RW 008, Kelurahan Mangga Dua Selatan

5. RW 008, Kelurahan Pegangsaan

6. RW 009, Kelurahan Rawasari

7. RW 001, Kelurahan Sumur Batu

Jakarta Utara

1. RW 027, Kelurahan Pegangsaan Dua (mcr1/jpnn)

Jangan Sampai Ketinggalan Video Pilihan Redaksi ini:


Redaktur & Reporter : Dean Pahrevi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler