“Prangko yang dicetak akan bergambar sejumlah cabang atletik dan olahraga yang dilombakan di SEA Games XXVI,” kata Wakil Kepala Kantor Pos Besar Palembang, Marshall Muhammad Nabarisu.
Hingga saat ini, pihaknya belum menerima desain dari prangko tersebut
BACA JUGA: Fisik Bima Sakti Terbaik
”Nah, kalau untuk pencetakannya (pencetakan prangko, red) dibawah Dirjen Postel,” ujarnya seperti dilansir Sumatera Ekspres (Grup JPNN), Jumat (14/1).Setelah dicetak, prangko segera didistribusikan secara nasional, tidak hanya di wilayah Provinsi Sumatera Selatan dan Kota Palembang saja
”Pasti prangko ini sudah ditunggu-tunggu dan dinantikan para filatelis,” terangnya seraya mengatakan, prangko edisi SEA Games ini akan dipasarkan dengan harga yang sama dengan prangko jenis lainya yakni kisaran Rp1.000-5 ribu.
Masih menurut Marshall, pihaknya juga tengah membidik jalan untuk menjalin kerja sama dengan administrasi kantor pos luar negeri untuk pengiriman paket
BACA JUGA: Evaluasi Total di Semua Lini
”Yah, saat SEA Games nanti, tentu para tourist dan tamu yang datang akan berburu suvenir khas PalembangBACA JUGA: Fisik Skuad Pra Kualifikasi Olimpiade 2012 Payah
BACA ARTIKEL LAINNYA... PSSI Halangi Duo Younghusband Merumput di LPI
Redaktur : Tim Redaksi