Syahrini Akhirnya Minta Maaf Soal Foto di Holocaust Memorial

Minggu, 25 Maret 2018 – 06:05 WIB
Syahrini. Foto: Instagram

jpnn.com, JAKARTA - Setelah berhari-hari di-bully usai berpose di Berlin Holocaust MemorialSyahrini akhirnya meminta maaf.

Sebelumnya, Syahrini dianggap melanggar aturan dan melecehkan tragedi yang terjadi di Jerman, pada masa lampau.

BACA JUGA: Syahrini Jadi Sorotan Media Jerman

Menyadari kesalahannya, Syahrini pun memberikan klarifikasi melalui akun Instagram pribadinya pada Sabtu (24/3).

"I Understand At The Criticism About My Instagram Posts From The Holocaust Memorial in Germany! But I want to make it clear to everybody that I truly never meant to disrespect or offend anybody or anybody's religion," kata Syahrini mengawali tulisan panjangnya.

BACA JUGA: Hey Syahrini, Ini Loh Sejarah Berlin Holocaust Memorial

Baca juga: Syahrini Berpose di Holocaust Memorial, Joko Anwar: Parah

Menurut Syahrini, kedatangannya ke Berlin Holocaust Memorial, sama dengan turis lain.

BACA JUGA: Syahrini Berpose di Holocaust Memorial, Joko Anwar: Parah

 

Dia mengagumi desain yang ada di tempat tersebut dan ingin mengabadikannya.

"I now understand that this was not appropriate. Also, in the video I posted on Instagram that has caused so much controversy, I did not Mean to Say "BAGUS" (Indonesian for "nice!") to refer to the Holocaust, But to the impressive design of the Memorial!," ujar Syahrini.

Syahrini juga mengaku tahu akan sejarah kelam tempat tersebut. 

"Unfortunately, others have not been accurate in reciting what I actually said and meant. Of course, the Holocaust was a horrible and terrifying tragedy - and the Memorial serves as a reminder to us all of how important it is to oppose aggressively all forms of hatred. Racism and bigotry and how we must do our best to protect everybody's human rights and religious freedoms," jelas Syahrini.

"If I had focused on that as I should have during my visit, I would have behaved in a different way. I have learned from this experience and I hope others have learned from my experience too!. Hate,anger and jealousy are very dangerous components in society, history shows this and unfortunately currently still is showing in other parts of the world or even on social media as you have been seeing in some reactions on my post.We should be careful with this subject as it can lead to horrible situations !," lanjutnya.

Pelantun Sesuatu itu tampaknya harus belajar menempatkan diri.

Sebagai publik figur, dia harus memilah apa yang akan diunggah di media sosial.

Sebab, apa yang dilakukannya langsung menjadi sorotan warganet dan akan menjadi pembicaraan.

Apalagi, sebelum foto di Berlin Holocaust Memorial, pasangan duet Anang Hermansyah itu sempat diprotes lantaran berpose di pinggir jalan tol Surabaya. (mg7/jpnn)

BACA ARTIKEL LAINNYA... Nekat Unggah Foto Ini, Syahrini Dibanjiri Kritikan Pedas


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler