Tekor di Latihan Bebas, Mercedes Kuasai Kualifikasi

Sabtu, 26 September 2015 – 17:00 WIB
nico rosberg / afp

jpnn.com - SUZUKA – Mercedes sempat tampil limbung pada sesi latihan bebas balapan Formula 1 seri Jepang. Namun, hal itu langsung dibalas pada sesi kualifikasi di Sirkuit Suzuka, Sabtu (26/9).

Duo Mercedes berhasil menguasai dua besar. Nico Rosberg sukses menyabet pole position setelah mengemas waktu satu menit 32,584 detik. Sedangkan Lewis Hamilton ada di urutan kedua dengan waktu satu menit 32,660 detik.

BACA JUGA: 4 Ganda Campuran Indonesia Duduki 15 Besar Dunia

Valtteri Bottas tampil mengejutkan setelah duduk di posisi ketiga. Jagoan Williams itu berhasil membukukan waktu satu menit 33,024 detik. (jos/jpnn)

Hasil kualifikasi F1 Jepang:

BACA JUGA: Komentar Pelatih Borneo FC Bikin Bobotoh "Mengamuk"

1. Nico Rosberg (Mercedes) 1m 32.584s

2. Lewis Hamilton         (Mercedes) 1m 32.660s

BACA JUGA: Jelang El Claciso, Jalan El Real Lebih Terjal

3. Valtteri Bottas (Williams) 1m 33.024s

4. Sebastian Vettel         (Ferrari) 1m 33.245s

5. Felipe Massa (Williams) 1m 33.337s

6. Kimi Raikkonen         (Ferrari) 1m 33.347s

7. Daniel Ricciardo (Red Bull) 1m 33.497s

8. Romain Grosjean (Lotus) 1m 33.967s

9. Sergio Perez (Force India) no time Q3

10. Daniil Kvyat (Red Bull) no time Q3

BACA ARTIKEL LAINNYA... Borneo Sebut Persib Tim yang Tak Ada Apa-Apanya, Djajang: Pantang Emosi Euy...


Redaktur : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler