Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

7 Manfaat Teh yang Tidak Terduga, Nomor 5 Bikin Terkejut

Minggu, 26 Juni 2022 – 05:12 WIB
7 Manfaat Teh yang Tidak Terduga, Nomor 5 Bikin Terkejut - JPNN.COM
Ilustrasi teh. Foto: Erwin/jpnn.com

4. Perawatan jerawat

Berdasarkan sifat anti bakteri, anti jamur, antioksidan dan anti inflamasi, teh hijau adalah solusi ampuh untuk jerawat Anda.

Cukup gosokkan daun teh hijau yang lembab di wajah Anda sebelum tidur dan ini akan mengatasi jerawat kamu.

Bahkan meminum teh hijau setiap pagi diketahui bisa membuat wajah Anda cantik dan bercahaya alami.

5. Deodoran untuk kaki Anda yang bau

Air yang diekstrak dari daun teh hijau adalah deodoran yang ampuh dan menjadi cara yang bagus untuk menghilangkan bau kaki Anda.

Rendam kaki Anda dalam teh yang diseduhselama setidaknya 20 menit.

Teh akan menutup pori-pori di kaki Anda yang mengeluarkan keringat.

6. Merawat kulit terbakar matahari

Apakah Anda lupa untuk mengoleskan tabir surya atau menutupi wajah kamu ketika Anda melangkah keluar di bawah terik matahari?

Nah, daun teh bisa meredakan kulit yang terbakar sinar matahari.

Ada beberapa manfaat teh yang luar biasa dan tidak terduga untuk kesehatan dan salah satunya ialah bisa menjaga keindahan rambut.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News