Ariel Ingin Segera Disidang
Kamis, 22 Juli 2010 – 18:58 WIB
Dikatakan, saat ini berkas Ariel sudah dilimpahkan ke kejaksaan. Dengan begitu, Ariel tinggal menunggu persidangan dalam kasus video porno. Menurut OC Kaligis, Ariel bahkan berharap segera disidangkan sehingga masalah yang dihadapinya segera selesai.
"Dia siap disidang. Dia minta berkasnya segera diajukan," kata OC Kaligis lagi.(fuz/zul/jpnn)