Didik Diri Sendiri Dulu
Rabu, 28 Desember 2011 – 08:36 WIB
Reza Artamevia. Foto: Fedrik Tarigan/Jawa Pos
Menurut pemilik nama lengkap Reza Artamevia Adriana Eka Suci tersebut, tidak ada gunanya apabila dirinya banyak bicara, namun tidak menerapkan hal yang dibicarakan. Jika ada yang ingin dibicarakan dengan anak, janda mendiang Adjie Masaid tersebut pasti akan berbicara langsung.
"Mengalir saja secara perlahan dan sesuai dengan usia masing-masing," ujarnya. (ken/c12/nw)