Djoko Tjandra Diduga Bohongi Pemerintah Papua Nugini
Senin, 16 Juli 2012 – 17:24 WIB
Meski begitu, bukan berarti Djoko takkan bisa dideportasi. Justru kebohongannya itu tengah jadi bahan evaluasi pemerintah PNG. "Artinya kalau ada pemalsuan syarat kewarganegaraan maka bisa dibatalkan. Berarti dia bisa dideportasi karena melanggar imigrasi," tegas Darmono. (pra/jpnn)
JAKARTA - Djoko Soegiarto Tjandra diduga kuat telah berbohong pada pemerintah Papua Nugini (PNG) saat mengajukan permohonan kewarganegaraan di negara