Ekonomi Australia Meningkat Tapi Konsumsi Masih Lemah
Rabu, 06 Desember 2017 – 14:00 WIB
Pada tahun 1985-1986 produksi barang mencapai lebih dari sepertiga nilai ekonomi, pada tahun keuangan terakhir angkanya telah turun hingga 20 persen.
Sebaliknya, sektor jasa ekonomi meningkat dari hanya 50 menjadi 63 persen dalam periode yang sama.
Pertumbuhan terbesar di sektor ini adalah munculnya layanan bisnis, karena perusahaan melakukan outsourcing lebih banyak.
Disadur dari berita aslinya dalam bahasa Inggris, yang bisa dibaca disini.