Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Era Disrupsi Harus Dibarengi Revitalisasi Sistem Pendidikan

Rabu, 19 Desember 2018 – 21:07 WIB
Era Disrupsi Harus Dibarengi Revitalisasi Sistem Pendidikan - JPNN.COM
Irfan L. Sarhindi dan Yusuf Hidayat dalam Forum Berbagi bersama dengan mahasiswa dan komunitas muda kreatif di Aula Rektorat lantai satu Universitas Lambung Mangkurat. Foto: Istimewa

"Kondisi tersebut harus bisa dimaksimalkan. Jangan sampai dengan perubahan yang begitu cepat, anak muda Indonesia tidak mampu mengikuti perubahan tersebut," kata Yusuf.

Menurut dia, era disrupsi saat ini juga harus dibarengi dengan revitalisasi sistem pendidikan di sekolah maupun perguruan tinggi.

"Era disrupsi ini menuntut adanya revitalisasi dalam sistem pembelajaran saat ini yang meliputi kurikulum dan pendidikan karakter; bahan pembelajaran berbasis teknologi informasi dan komunikasi, kewirausahaan, penyelarasan dan evaluasi," kata Yusuf. (jos/jpnn)

Pegiat literasi Irfan L. Sarhindi mengatakan, anak-anak muda yang kreatif, visioner, dan inovatif akan terkoneksi satu sama lain.

Redaktur & Reporter : Ragil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close