Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Jokowi Bagikan 4.212 Sertifikat Tanah di Magelang

Senin, 18 September 2017 – 17:29 WIB
Jokowi Bagikan 4.212 Sertifikat Tanah di Magelang - JPNN.COM
Presiden Joko Widodo. Foto: dok.JPNN.com

Adapun di Kabupaten Magelang, sebanyak 500 hingga 1.000 sertifikat tanah biasa diberikan.

Jumlah penerbitan tersebut dirasa masih terlalu sedikit dan lambat.

Presiden kemudian menargetkan kepada Menteri BPN untuk menerbitkan sebanyak 17 ribu sertifikat pada tahun ini.

Turut hadir mendampingi Presiden, Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala BPN Sofyan Djalil, Menteri Sekretaris Negara Pratikno, Menteri PU dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono dan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo.

Setelah menyerahkan sertifikat, Presiden melanjutkan perjalanan menuju Balai Ekonomi Desa (Balkondes) Tuksongo di Kecamatan Borobudur untuk meninjau maket, sentra UKM dan fasilitas Balkondes yang ada.(fat/jpnn)

Presiden telah menargetkan penerbitan 5 juta sertifikat hak atas tanah diberikan kepada masyarakat pada tahun ini.

Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close