Karena Ingin Ini, Raisa Bikin Hamish Daud Ketakutan
Raisa yang sedang memilih-milih kemasan truffle hanya tersenyum sambil menjulurkan lidah.
Yang membuat kesukaan Raisa jadi bahaya bisa jadi adalah harga truffle yang dikenal mahal.
Selain itu, jamur jenis itu juga tidak bisa didapatkan di sembarang tempat, jadi harus ke kota tertentu untuk mendapatkan truffle dengan kualitas baik.
Beberapa waktu lalu, ada jamur truffle yang terjual dengan harga Rp 750 juta.
Untuk harga yang biasa, rata-rata truffle hitam masih di angka Rp 50 juta per kilogram, dan untuk truffle putih Rp 90 juta per kilogram.
Sementara untuk ukuran 100 gram, paling murah dijual dengan harga Rp 4 juta-an di Indonesia.(jlo/jpnn)