KLHK Terima Masukan Masyarakat untuk RPP Baru
Kamis, 11 Oktober 2018 – 20:28 WIB
Agar RPP ini bisa segera menjadi PP, perlu dukungan dari para pihak termasuk sumbangsih pemikiran dan ide-ide pendekatan untuk pembaharuan konservasi, agar kendala-kendala di lapangan dapat diselesaikan dan diakomodir pengaturannya.
“PP ini harus bisa memastikan antara manusia dan hutan bisa hidup harmonis”, tegas Wiratno. (adv/jpnn)