KPK 'Obok-obok' Korupsi Natuna
Jumat, 12 September 2008 – 19:18 WIB
"Tim-nya dari bagian Dumas (pengaduan masyarakat, bukan dari penyelidik ataupun penyidik. Jadi biarkan dulu KPK bekerja untuk memperbanyak bahan dan keterangan," tandas Johan. Mantan wartawan ini menambahkan, KPK memang memilih untuk tidak membeberkan kasus yang masih dalam tahap Pulbaket ke publik. "Nanti saja, kalau tahapannya sudah dialihkan (ke penyidikan)," kilahnya.(ara)