Kusta Masih Hantui Manado
Senin, 08 Maret 2010 – 07:45 WIB
Namun, untuk menekan jumlah penderita penyakit Kusta, kata Joy Sekeon, Dinas Kesehatan Manado telah menyiapkan sarana pengobatan yang memadai sampai ke tingkat Puskesmas di kecamatan. Sehingga, para penderita dengan mudah bisa mendapatkan pengobatan di sekitar mereka.
"Penyakit ini dapat disembuhkan. Jika diobati sedini mungkin penyembuhannya akan lebih mudah dan kalau sudah sembuh otomatis tidak akan menular lagi. jadi kami berharap para penderita bisa memanfaatkan sarana pengobatan yang disiapkan pemerintah," kata Joy.(old/fuz/jpnn)