Mancini Ikut Sedih Sampdoria Degradasi
Kamis, 19 Mei 2011 – 11:21 WIB
MANCHESTER - Kebahagiaan manajer Manchester City Roberto Mancini terusik. Harusnya dia bersuka cita lantaran klub yang ditanganinya menjuarai Piala FA dan memastikan tiket lolos ke Liga Champions musim depan. Tapi, ada kabar lain yang mengganggunya. Ya, kabar itu datang dari Italia. Yakni terdegradasinya Sampdoria ke Serie B Liga Italia musim ini. Itu menyusul kekalahan pada pekan ke-37 dari Palermo yang membuat secara matematis mereka tak mungkin lagi selamat dari jerat degradasi.
Wajar bila Mancini bersedih. Tactician berusia 46 tahun itu memiliki ikatan emosional yang kuat dengan Blucerchiati, julukan Sampdoria. Ketika masih aktif bermain, dia membela Sampdoria selama 15 tahun (1982-1997) dan ikut mempersembahkan scudetto pada 1990-1991.
Era Mancini adalah era kejayaan Sampdoria. Selain satu scudetto, tim yang berbasis di Genoa itu merebut empat gelar Coppa Italia. "Saya kecewa, sedih, dan terpukul mendengar Sampdoria gagal bertahan di Serie A," tutur Mancini, kepada La Stampa.
MANCHESTER - Kebahagiaan manajer Manchester City Roberto Mancini terusik. Harusnya dia bersuka cita lantaran klub yang ditanganinya menjuarai Piala
Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News
BERITA LAINNYA
- All Sport
99 Virtual Race dan Ayobantu Berkolaborasi, Lomba Lari dan Donasi Makin Fleksibel
Sabtu, 23 November 2024 – 17:54 WIB - Olahraga
Pertamina Eco RunFest 2024 Siap Digelar Besok, Lokasi Start di Pintu Tenggara GBK
Sabtu, 23 November 2024 – 17:43 WIB - Liga Indonesia
Terungkap, Inilah Kunci Kemenangan Persebaya dari Persija
Sabtu, 23 November 2024 – 08:44 WIB - Bulutangkis
Jadwal Semifinal China Masters 2024: Sabar/Reza Ukir Rekor
Sabtu, 23 November 2024 – 08:00 WIB
BERITA TERPOPULER
- Pilkada
Hercules Perintahkan Kader GRIB Jaya Menangkan Ridwan Kamil-Suswono di Pilgub Jakarta
Sabtu, 23 November 2024 – 18:33 WIB - Pilkada
Elektabilitas Ahmad Luthfi-Taj Yasin Ungguli Rivalnya versi Populi Center
Sabtu, 23 November 2024 – 17:46 WIB - Pilkada
Survei Terbaru, Nurhidayah-Imam Kafali Unggul di Pilbup Lombok Barat
Sabtu, 23 November 2024 – 19:11 WIB - Sport
FIFA Sebut Peluang Indonesia Melaju ke Piala Dunia 2026 Bukan Lagi Mimpi
Sabtu, 23 November 2024 – 19:22 WIB - Opini
Usut Tuntas Kasus Penembakan Polisi di Solok Selatan: Menunggu Implementasi Revolusi Mental Polri
Sabtu, 23 November 2024 – 18:08 WIB