Redakan Asam Lambung dengan Mengonsumsi 5 Makanan Ini
Rabu, 26 Juli 2023 – 06:12 WIB
Istimewanya, setelah dimakan, olahan yang berasal dari gandum ini ternyata mampu membantu menyerap kelebihan asam di dalam lambung.
Serat dalam oatmeal juga bisa melancarkan kerja usus, mengurangi risiko sembelit, dan memberikan rasa kenyang lebih lama.
Sebaiknya hindari penggunaan krim kental ke dalam oatmeal.
Sebagai gantinya, kamu bisa mencampurkan susu rendah lemak atau susu almond ke dalam semangkuk oatmeal.(genpi/jpnn)