Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Slovakia Mulai Vaksinasi COVID-19 untuk Anak Usia 5-11 Tahun

Kamis, 09 September 2021 – 23:26 WIB
Slovakia Mulai Vaksinasi COVID-19 untuk Anak Usia 5-11 Tahun - JPNN.COM
Vaksinasi Covid-19. Ilustrasi/foto: dokumen JPNN.com/arsip

jpnn.com, BRATISLAVA - Anak-anak berusia 5 sampai 11 tahun di Slovakia bisa mendapatkan vaksin COVID-19 mulai Kamis, kata Menteri Kesehatan Vladimir Lengvarsky pada Rabu (8/9).

Keputusan yang dibuat oleh Lengvarsk itu berdasarkan saran dari para ahli dan dokter.

Melihat vaksinasi kelompok usia 12 tahun ke atas yang dimulai bulan lalu, Lengvarsky mengatakan anak-anak di kelompok usia baru tersebut juga dapat diberikan vaksin atas persetujuan orang tua dan dokter anak.

Dia juga mengatakan bahwa pemberian dosis ketiga vaksin COVID-19 akan dimulai pekan depan. (ant/dil/jpnn)

Jangan Lewatkan Video Terbaru:

Anak-anak berusia 5 sampai 11 tahun di Slovakia bisa mendapatkan vaksin COVID-19 mulai Kamis, kata Menteri Kesehatan Vladimir Lengvarsky pada Rabu (8/9).

Redaktur & Reporter : Adil

Sumber Antara

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

BERITA LAINNYA
  • Dahlan Iskan

    Jaga Hati

    Rabu, 24 April 2024 – 07:07 WIB
    Jaga Hati - JPNN.com
  • Dahlan Iskan

    Zeni

    Sabtu, 13 April 2024 – 08:46 WIB
    Zeni - JPNN.com
  • Hukum

    Kadinkes Sumut Ditahan Jaksa terkait Korupsi APD Rp 24 Miliar

    Rabu, 13 Maret 2024 – 21:13 WIB
    Kadinkes Sumut Ditahan Jaksa terkait Korupsi APD Rp 24 Miliar - JPNN.com
  • Humaniora

    Akademisi UI Terbitkan Buku Evaluasi Efektivitas PPKM dalam Penanganan Pandemi Covid-19

    Senin, 11 Maret 2024 – 14:19 WIB
    Akademisi UI Terbitkan Buku Evaluasi Efektivitas PPKM dalam Penanganan Pandemi Covid-19 - JPNN.com
X Close