Tanpa The Minions, Ini Daftar Pemain Indonesia di Swiss Open 2022
Senin, 21 Maret 2022 – 17:52 WIB
Sementara itu, Gregoria Mariska Tunjung menjadi satu-satunya wakil Indonesia di nomor tunggal putri.
Untuk sektor ganda campuran, pemain-pemain muda Pelatnas Cipayung Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati, Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari dan Adnan Maulana/Mychelle Chrystine Bandaso akan diterjunkan.
Mereka akan bersaing dengan dua wakil dari non-pelatnas, yakni Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti dan Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja.(mcr16/jpnn)
Hasil undian Swiss Open 2022 untuk wakil bulu tangkis Indonesia
Tunggal putra
Anthony Sinisuka Ginting vs Shesar Hiren Rhustavito
Jonatan Christie vs Thomas Rouxel (Prancis)
Kualifikasi tunggal putra