Tol Digarap Kontraktor Tiongkok, Awas Ada TKA Ilegal
Selasa, 03 Januari 2017 – 18:10 WIB
Tim tersebut secara berkala mendatangi perusahaan-perusahaan asing di Balikpapan.
Termasuk dengan perusahaan-perusahaan besar berskala nasional.
Tim tersebut menanyakan keberadaan TKA di perusahaan tersebut.
Tim juga memeriksa kelengkapan dokumen perusahaan yang memperkerjakan TKA itu.
“Kalau misalnya ada, sudah sesuai dan pernah melapor, enggak ada masalah. Tapi kalau ada temuan, maka akan kami panggil dan mereka nanti akan koordinaskan kami dengan tim. Kalau tidak ada izinnya bisa dideportasi,” tegas Asfiansyah. (rkp/war)