Close Banner Apps JPNN.com
JPNN.com App
Aplikasi Berita Terbaru dan Terpopuler
Dapatkan di Play Store atau Apps Store
Download Apps JPNN.com

Yang Betina Jangan Dipotong

Dukung Program Swasembada Daging Sapi

Kamis, 25 Februari 2010 – 19:39 WIB
Yang Betina Jangan Dipotong - JPNN.COM
Dalam upaya mendukung mencapai program swasembada daging 2010, ketersediaan bibit ternak sapi dibutuhkan 1,8 juta ekor bibit, populasi nasional pada tahun 2007 baru mencapai 11,36 juta ekor. Untuk itu populasi harus bertumbuh sekitar 2,5 juta ekor dalam 2-3 tahun kedepan. Selanjutnya posisi bibit sapi nasional tahun 2008 tersedia 1 juta ekor. Tahun ini, diprediksi kemampuan produksi bibit dalam negeri pada tahun  mencapai 1,2 juta ekor sehingga masih kekurangan lebih dari 600 ribu ekor bibit sapi.

PSDS diagendakan pada 33 propinsi melalui lima kegiatan pokok yaitu penyediaan bakalan sapi lokal, peningkatan produktivitas ternak sapi lokal, pencegahan pemotongan sapi betina produktif, dan penyediaan bibit sapi dalam negeri. Untuk memenuhi kekurangan bibit sapi lokal, pemerintah akan melakukan penyediaan kredit usaha pembibitan sapi (KUPS) dengan bunga rendah.(lev/jpnn)

JAKARTA -- Dalam rangka mendukung Program Swasembada Daging Sapi (PSDS) 2014, Komisi IV DPR mendukung Kementerian Pertanian untuk mendapatkan anggaran

Redaktur & Reporter : Soetomo Samsu

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

X Close