3 Berita Artis Terheboh: Jennifer Coppen Pindah Rumah, Edward Akbar Pasrah

Jumat, 26 Juli 2024 – 04:56 WIB
Potret kenangan Jennifer Coppen bersama mendiang suaminya, Yitta Dali Wassink. Foto: Instagram/jennifercoppenreal20

jpnn.com, JAKARTA - Aktris Jennifer Coppen memutuskan untuk pindah dari rumah yang pernah dia tinggali bersama mendiang suaminya, Yitta Dali Wassink.

Keputusan Jennifer Coppen pindah rumah menjadi salah satu berita artis terheboh entertainment JPNN sepanjang Kamis (25/7).

BACA JUGA: Pindah Rumah Setelah Kepergian Dali Wassink, Jennifer Coppen: Aku Enggak Kuat

Kemudian, Kejagung menanggapi keberatan Sandra Dewi, terkait 88 tas mewah miliknya disita sebagai barang bukti kasus Harvey Moeis.

Sementara itu, aktor Edward Akbar mengaku sudah pasrah dengan akhir rumah tangganya bersama Kimberly Ryder.

BACA JUGA: Sandra Dewi Keberatan Tas Mewah Disita, Kejagung Jawab Begini

Pengin tahu lebih lengkapnya? Simak rangkuman beritanya berikut ini:

1. Jennifer Coppen Pindah Rumah

Jennifer Coppen mengungkapkan pindah ruma melalui siaran eksklusif di Instagram miliknya, Rabu (24/7).

BACA JUGA: Kimberly Ryder dan Edward Akbar Sulit Rujuk, Ini Sebabnya

“Untuk sementara waktu aku pindah rumah dari rumah yang aku tinggalin sama papa dali,” tulis Pemain film Akad ini.

Baca selengkapnya: Jennifer Coppen Ungkap Alasan Pindah Rumah Setelah Suami Meninggal

2. Tanggapan Kejagung soal Tas Mewah Sandra Dewi

Keluhan yang disampaikan Sandra Dewi tersebut kini ditanggapi oleh Kejagung.

Kepala Pusat Penerangan Hukum (Kapuspenkum) Kejagung Harli Siregar mengatakan bahwa Sandra Dewi berhak menyampaikan keluhan.

Baca selengkapnya: Tanggapan Kejagung Soal Sandra Dewi yang Kecewa Tas Mewah Disita

3. Edward Akbar Pasrah Dicerai

Edward Akbar pun memilih menyerahkan semuanya kepada Tuhan atas masalah perceraiannya itu.

"Saya serahkan kepada yang Maha Kuasa. Saya minta doanya," kata Edward Akbar, ditemui di Pengadilan Agama Jakarta Pusat, Rabu (24/7).

Baca selengkapnya: Pasrah Digugat Cerai Kimberly Ryder, Edward Akbar: Saya Minta Doanya


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler