jpnn.com - LONDON - Tidak sedikit wanita yang gugup dan takut saat bercinta untuk pertama kalinya. Bahkan, tidak hanya saat pertama kali, bercinta untuk yang kesekian kalinya juga kadang masih merasa gugup.
Akibatnya, Miss V jadi tegang dan tidak mengeluarkan cairan sehingga menyebabkan rasa sakit. Hal tersebut tentu akan membuat mereka kurang menikmati aktivitas bercinta.
BACA JUGA: Posisi Morning Seks yang Patut Anda Coba
Apa saja penyebab rasa takut tersebut? Berikut ini penjelasannya seperti dilansir laman Yourtango, Rabu (6/4).
Takut ditinggalkan dan kehilangan kebebasan Anda
BACA JUGA: Bahaya! Kolesterol Tinggi Bisa Merembet ke Penyakit ini
Ketika Anda dan pasangan berbicara secara terbuka dan penuh kasih tentang konflik ini, Anda bisa menemukan media bahagia. Hal itu bisa membuat Anda kembali menikmati sesi bercinta.
Khawatir jika gairah Anda akan membuat pasangan ketakutan
BACA JUGA: Suka Melakukan Hal ini? Waspada Itu Tanda Gangguan Jiwa
Menghilangkan ketakutan membutuhkan waktu dan paling baik dilakukan dalam hubungan sangat berkomitmen. Secara perlahan Anda mengungkapkan hasrat sejati, yakni berupa keinginan menjelajahi arena seksual baru.
Takut tidak bisa memuaskan pasangan
Untuk melewati ketakutan dan kecemasan ini, Anda harus berlatih membungkam ketakutan dan merangkul pengalaman dan kesenangan bersama. (fnyjos//jpnn)
BACA ARTIKEL LAINNYA... Wanita yang Nggak Suka Yogurt Rugi Deh
Redaktur : Tim Redaksi