BACA JUGA: Lupa Berenang, Lula Kamal Sakit Punggung
"Besok (hari ini, Red) waktu mereka dinner, kita akan menghibur peserta ASEAN," kata Addie di Kebon Jeruk, Jakarta Barat, kemarin (6/5).Menurut Addie, ini adalah kesempatan yang sangat luar biasa bagi karirnya di dunia musik
BACA JUGA: Sandra Dewi Takut Gosip Gonta-ganti Pacar
"Sebenarnya ini bukan yang pertamaBahkan dalam pertunjukan waktu itu, jelas Addie, sejumlah peserta negara ASEAN sempat terkejut dengan penampilannya
BACA JUGA: Agnes Monica Kampanyekan Filosofi Hidup
Pasalnya, selama ini mereka (peserta KTT) hanya mengenal Indonesia dengan alat musik tradisional seperti gamelan, kecreng, kenong dan lainnya."Kita tampil dengan mengejutkan, karena mereka tahunya kan warna musik kita gamelanTetapi waktu itu kita kemas dengan bentuk orkestraJadi, nggak hanya alat musik tradisional, tetapi kita padu dengan alat musik modern," tegasnya, meski tak menjelaskan lagu apa saja yang akan dinyanyikan.
Sementara itu, Addie mengaku mulai sibuk dengan project barunya, yakni me-recycle lagu daerah yang dikemas dengan sentuhan orkestraSedikitnya ada 25 lagu dari Sabang sampai Merauke yang telah ia pilih dan ia mixing dengan warna musik yang berbeda"Kemarin kita berdua dari PrahaKita mixing lagu daerah," pungkasnya(ash)
BACA ARTIKEL LAINNYA... Lupakan Kritik, Mulan Fokus Promo
Redaktur : Tim Redaksi