Bantu Ekonomi Dunia Lewat Belanja

Senin, 25 Januari 2010 – 00:06 WIB
Shakira. Foto : Hollywood-celebity-pictures.com
LONDON - Penyanyi Shakira mempunyai cara khusus dalam membantu mestabilkan perekonomian duniaCaranya, Shakira rajin berbelanja

BACA JUGA: Nostalgia Cinta Pertama

“Saya melihat itu sebagai cara yang ampuh
Dunia belanja itu selalu bergulir,” ujar Shakira kepada majalah Britain’s You.

Pelantun tembang Whenever, Wherever itu yakin bahwa dengan berbelanja, kondisi perekonomian dunia bisa membaik

BACA JUGA: Terasa Dekat Berkat Webcam

Menurutnya, hasil dari penjualan produk yang dijual di supermarket bisa mendongkrak ekonomi secara pasti.

“Dulu aku merasa bersalah
Aku sering menghabiskan uang untuk menonton film

BACA JUGA: Serahkan Uang ke Polda Kalsel

Tidak ada manfaatnya,” katanya.

Penyanyi asal Kolombia itu menyalahkan negara-negara berkembang yang melarang penduduknya untuk berbelanjaPadahal katanya, negara yang maju adalah negara yang mempunyai penduduk yang hobi berbelanja.

”Kalian bisa bayangkan, jika ada dunia di mana orang-orang tidak pergi berbelanjaEkonomi mereka akan buruk sekali,” pungkasnya(jpnn)

BACA ARTIKEL LAINNYA... U2 dan Jay-Z Rekaman untuk Haiti


Redaktur : Antoni

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler