BATAM – Festival Film Indonesia (FFI) 2010 dibuka, Kamis (25/11) pagi ini di Turi Beach Resort, Nongsa, oleh Direktur Jenderal Budaya, Seni dan Film dari Kementrian Kebudayaan dan Pariwisata, Cecep Suparman.
Pembukaan tersebut juga akan dihadiri mantan aktor yang beralih profesi sebagai sinematografer, George Kamarullah dan aktor Pong HarjatmoSelain pembukaan, hari pertama FFI 2010 juga digelar workshop film dan pelatihan pembuatan film.
Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) Kota Batam, Guntur Sakti mengatakan, peserta workshop antara lain pemerhati film, sinemas serta praktisi film di Batam dan Kepri
BACA JUGA: Jennifer Aniston Naksir Pattison
“Setelah workshop, peserta akan mendapatkan pelatihan pembuatan filmWorkshop tersebut, kata Guntur, membahas prospek film nasional dan lokal Kepri
BACA JUGA: Ida Kusuma Meninggal Dunia
Tujuannya untuk menumbuhkembangkan minat produksi filmMantan sekretaris DPRD ini mengaku, setelah pembukaan, malam harinya akan digelar pemutaran film hari pertama
BACA JUGA: Atiqah Tanggung Jawab Jaga Citra
Film berjudul Tujuh Hati, Tujuh Cinta, Tujuh Wanita akan diputar pukul 21.00 WIB di Acellent Park, Regata (dekat pintu masuk kompleks Oriana) Batam Center.“Sebelum pemutaran film, panitia mempersiapkan aneka hiburan yakni penampilan grup band asal Batam, atraksi seni budaya serta bazarRangkaian acara tersebut dimulai sejak pukul 16.00 WIB,” kata Guntur(vie)
BACA ARTIKEL LAINNYA... Artika Kini Berolahraga di Dapur
Redaktur : Tim Redaksi