Five Vi: Seksi, Tapi Tak Vulgar

Selasa, 07 Desember 2010 – 18:45 WIB
JAKARTA - Tampil cantik dan seksi menjadi keharusan bagi Five ViArtis cantik yang melejit lewat serial Komedi Betawi itu tak mau berpose terlalu buka-bukaan

BACA JUGA: Mahadewi Banggakan Irfan Bachdim

Bahkan, dia mengatakan tidak mau menyimpan gambar dirinya yang tampak vulgar
"Foto yang vulgar banget enggak punya

BACA JUGA: Syahrini Ingin Nikah, Tapi Masih Sendiri

Lebih baik untuk amannya enggak usah punya koleksi foto topples deh," tutur Five Vi saat ditemui di FX Mall, Jakarta, kemarin (6/11).

Perempuan kelahiran Mojokerto, 12 September 1979, itu mengatakan belum berani menerima tawaran untuk syuting maupun pengambilan foto vulgar
"Mungkin kelihatannya vulgar

BACA JUGA: Persembahan buat Ibunda

Tapi, waktu pengambilan gambar itu, pasti masih ada tutupannya," ungkapnya.

Five mengungkapkan, dirinya memang sering terlihat tampil seksiNamun, dia memiliki batasan tertentu untuk tidak tampil di luar batas tersebut"Kalau aku sih yang penting menutupi alat vitalPayudara dan bagian bawah aku jaga untuk ditutup," katanya.

Meski suka berpose seksi, Five masih belum siap menerima tawaran yang mengharuskan bertelanjang dada"Jika ada yang nawari, aku enggak bisaWalaupun aku juga sering bermain seksi," tambah pemilik nama lengkap Vivi Rahmawati itu.

Tawaran tersebut tidak hanya berlaku untuk dunia entertainment dalam negeriFive mengatakan, dirinya juga belum siap menerima tawaran pose yang melebihi batas meski untuk majalah yang terbit di luar negeri"Takut mempersulit aku sendiri sebagai warga negara Indonesia," tegasnya(nuq/c10/ito/jpnn)

BACA ARTIKEL LAINNYA... Kangen Bola, Gugun Ingin Nonton Timnas


Redaktur : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler