Jokowi Lantik Pejabat Pengelola Keuangan Haji

Rabu, 26 Juli 2017 – 13:54 WIB
Presiden Joko Widodo (tengah). Foto: Setpres

jpnn.com, JAKARTA - Presiden Joko Widodo secara resmi memandu sumpah jabatan dan melantik Dewan Pengawas dan Anggota Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH).

Pelantikan ini berlangsung di Istana Negara Jakarta, Rabu (26/7), dihadiri Wakil Presiden Jusuf Kalla dan para pimpinan lembaga tinggi negara, kementerian dan lembaga.

BACA JUGA: Jokowi Ingatkan Para Menteri Fokus Entas Kemiskinan

Pelantikan tersebut didasarkan pada Keputusan Presiden Nomor 74P tahun 2017 tentang Dewan Pengawas dan Anggota BPKH.(fat/jpnn)

Berikut Dewan Pengawas dan Anggota BPKH yang dilantik Presiden Joko Widodo:

BACA JUGA: Ahmad Dhani Niat Sindir Jokowi, eh Begini Jadinya

‎1. Dr. Yuslam Fauzi Ketua merangkap anggota dewan pengawas


2. Sdr. Khasan Faozi sebagai dewan pengawas

BACA JUGA: Kata Bu Susi, Pak Jokowi gak Beri Arahan


3. Moh. Hatta sebagai anggota dewan pengawas


4. KH.Marsudi Syuhud anggota dewan pengawas


5. Suhaji Lestiadi Anggota Dewan Pengawas


6. Muhammad Akhyar Adnan Anggota Dewan Pengawas


7. Hamid Paddu Anggota Dewan Pengawas


8. Ajar Susanto Broto Anggota Badan Pelaksana


9. Rahmat Hidayat Anggota Badan Pelaksana


10. Anggito Abimanyu Anggota Badan Pelaksana


11. Beny Witjaksono Anggota Badan Pelaksana


12. Acep Riana Jayaprawira Anggota Badan Pelaksana.


13. Iskandar Zulkarnain Anggota Badan Pelaksana


14. Hurriyah El Islamy Anggota Badan Pelaksana

BACA ARTIKEL LAINNYA... Presiden: Jadilah Perwira Yang Dicintai Seluruh Rakyat


Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler