Lebih Oke Jose Mourinho atau Jurgen Klopp? Ini Statistiknya

Sabtu, 10 Maret 2018 – 11:01 WIB
Jurgen Klopp. Foto: liverpoolfc

jpnn.com, MANCHESTER - Siapa yang lebih hebat antara pelatih Manchester United Jose Mourinho dan nakhoda Liverpool Jurgen Klopp saat menghadapi tim enam besar Premier League?

Statistik membuktikan Klopp lebih jago ketika mendampingi Liverpool menghadapi klub penghuni enam besar.

BACA JUGA: MU vs Liverpool: Serang, Terjang, Menang

Dari 18 laga yang sudah dijalani, Liverpool memetik enam kemenangan, sembilan imbang, dan tiga kekalahan.

Sementara itu, MU hanya memetik masing lima kemenangan dan hasil imbang serta tujuh kekalahan. (ren)

BACA JUGA: Tolong, Mourinho! Jangan Parkir Bus saat Liverpool Bertamu

 

Berikut ini statistik Mourinho dan Klopp saat melawan tim enam besar Premier League:

BACA JUGA: Mohamed Salah Penasaran Banget Pengin Cetak Gol ke Gawang MU

JOSE MOURINHO

Main vs Enam Besar: 17

Rekor Laga

Menang (Persen): 5 (29,4)

Imbang (Persen): 5 (29,4)

Kalah (Persen): 7 (41,2)

Gol/Kebobolan: 14/ 19

Rata-Rata Ball Possession: 44,1

Total Shots/ Per Laga: 107/ 6,2

Shots On Target (Persen): 46 (42,9)

 

JURGEN KLOPP

Main vs Enam Besar: 18

Rekor Laga

Menang (Persen): 6 (33,3)

Imbang (Persen): 9 (50)

Kalah (Persen): 3 (16,7)

Gol/Kebobolan: 30/ 28

Rata-Rata Ball Possession: 50,3

Total Shots/ Per Laga: 144/ 8

Shots On Target (Persen): 79 (54,8)

BACA ARTIKEL LAINNYA... Ambil Side Job Piala Dunia, Mourinho Dapat Bayaran Fantastis


Redaktur & Reporter : Ragil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler