Marquez Masih Perkasa di Malaysia

Rabu, 25 Februari 2015 – 21:02 WIB

jpnn.com - KUALA LUMPUR- Marc Marquez masih menancapkan tajinya pada uji coba MotoGP 2015. Pembalap Repsol Honda itu berhasil menjadi yang tercepat pada hari ketiga di Sirkuit Sepang, Rabu (25/2).

Total, pembalap berjuluk Baby Alien itu berhasil membukukan waktu satu menit 59,115 detik. Sebelumnya, pria asal Spanyol itu juga menjadi pembalap tercepat di hari kedua.

BACA JUGA: Garuda Kukar Akhiri 7 Kekalahan Beruntun

Marquez kembali dikuntit Jorge Lorenzo yang berada di posisi kedua. Pembalap andalan Movistar Yamaha itu berhasil membukukan waktu satu menit 59,437 detik. Ini merupakan catatan terbaik Lorenzo di Malaysia. (jos/jpnn)

 

BACA JUGA: Ngakunya Liga Profesional, Tapi Hanya 3 Tim Dapat Lisensi Pro

Hasil uji coba hari ketiga:

 

BACA JUGA: Timnas U-19 Permalukan Persib U-21

1. Marc Marquez (Repsol Honda) 1:59.115

2. Jorge Lorenzo (Movistar Yamaha) +0.322

3. Cal Crutchlow (LCR Honda) +0.543

4. Andrea Iannone (Ducati) +0.607

5. Valentino Rossi (Movistar Yamaha) +0.718

6. Bradley Smith (Monster Yamaha Tech 3) +0.768

7. Dani Pedrosa (Repsol Honda) +0.797

8. H. Barbera (Avintia Racing) +1.129

9. Aleix Espargaro (Team Suzuki) +1.160

10. Andrea Dovizioso (Ducati) +1.353

BACA ARTIKEL LAINNYA... Arki Cetak Sejarah, SM Bungkam NSH GMC


Redaktur : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Terpopuler