jpnn.com, JAKARTA - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta menargetkan peresmian Masjid Raya di Jalan Daan Mogot, Cengkareng Jakarta Barat akan dilakukan April 2017 mendatang.
Peresmian masjid ini dilakukan sebelum hari coblosan Pilkada DKI 2017 yang akan berlangsung pada 19 April.
BACA JUGA: Nah Lo! Siswa Doyan Tawuran Bakal Dikarantina di Rindam
"Rencananya diresmikan 15 atau 16 April 2017," kata Sekretaris Daerah (Sekda) DKI Jakarta, Saefullah di Balai Kota DKI Jakarta Jumat (17/3).
Ia menjelaskan, pembangunan fisik masjid tersebut sudah hampir selesai dan pada 31 Maret nanti kontrak kerja dengan kontraktor proyek tersebut pun berakhir.
BACA JUGA: PDB: Ahok-Djarot Paling Efektif Memanfaatkan Isu SARA
"Progressnya tinggal proses finishing. Mudah-mudahan sudah bisa mulai dioperasikan bulan depan," tandasnya. (dil/jpnn)
BACA JUGA: Rp 2,3 Triliun Masuk ke Jakarta Sepanjang Januari
BACA ARTIKEL LAINNYA... Trump Restui Langkah Perindo Mendukung Anies-Sandi
Redaktur & Reporter : Adil