JAKARTA -- Dewan Pimpinan Pusat (DPP) PDI Perjuangan akan memperingati Hari Ibu yang jatuh pada hari ini (22/12) di Sekretariat DPP, Jl Lenteng Agung No.99, Jakarta SelatanDalam acara tersebut, Ketum DPP PDI Perjuangan, Magawati Soekarnoputri akan menyerahkan bantuan vitamin-vitamin kepada 25 Posyandu yang mewakili lima wilayah DKI Jakarta.
"Ibu Hj Megawati Soekarnoputri akan membuka acara peringatan Hari Ibu ini
BACA JUGA: Bupati Ancam Bekukan DPD Golkar
Peringatan Hari Ibu jelas tidak dapat dipisahkan dari hal-hal yang berkaitan dengan kesehatan dan pemberdayaan kaum ibu itu sendiri," jelas Ketua DPP PDI Perjuangan Bidang Eksternal Informasi dan Komunikasi, Daryatmo Mardiyanto, dalam keterangan persnya yang diterima JPNN, pagi ini.Dia menjelaskan, acara peringatan Hari Ibu ini akan dimulai sekitar pukul 13.00 WIB ini
Sementara itu, Ketau DPP PDI Perjuangan bidang Pemberdayaan Perempuan dan Masyarakat, Ibu Puan Maharani, dijadwalkan akan menjadi keynote speaker dalam seminar tersebut
BACA JUGA: Sutrisno Bachir Pilih Netral
Seminar juga akan menghadirkan para pembicara ahli di bidang terkait, seperti Khofifah Indar Parawansa, Ani Sutjipto, dan Ribka TjiptaningBACA JUGA: Putra Amien Rais Pimpin Deklarasi Drajad Wibowo
BACA ARTIKEL LAINNYA... Ical Diminta Nonaktif dari Golkar
Redaktur : Soetomo Samsu