Nintendo Gandeng Line Rilis Gim Dr Mario World

Minggu, 03 Februari 2019 – 10:43 WIB
Ilustrasi Super Mario. Foto: pixabay

jpnn.com - Nintendo bersama perusahaan penyedia pesan singkat Line mengumumkan rencana membuat gim Dr Mario World di perangkat mobile.

Menurut Nintendo, gim Dr Mario World akan menjadi permainan di mobile yang ber-genre action puzzle.

BACA JUGA: Nintendo Akan Rilis 3 Game Mobile Baru Tahun Ini

BACA JUGA: Nintendo Akan Rilis 3 Game Mobile Baru Tahun Ini

Nintendo meyakinkan gim Dr Mario World bisa diunduh gratis untuk pengguna perangkat iOS dan Android di lebih dari 60 negara. Namun, beberapa item dalam gim bisa didapatkan secara berbayar.

BACA JUGA: VLC Media Player Berniat Masuk ke Nintendo Switch

Gim Dr Mario World dijadwalkan akan dirilis pada pertengahan 2019 mendatang. Selain Dr Mario World, Nintendo menargetkan dua hingga tiga gim mobile lainnya lagi. (mg8/jpnn)

BACA JUGA: Nintendo Mulai Berpikir Setop Rancang Konsol Gim

BACA ARTIKEL LAINNYA... Kejutan Nintendo Akan Dimulai Pekan Depan


Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News

Tag

Terpopuler